Soal :
1. Mengapa proxy server digunakan sebagai keamanan jaringan ?
Jawaban :
karena akses yang diblokir sehingga tidak bisa membuka situs dari negara atau alamat IP tertentu.
Soal :
2. Jika kamu diberi kesempatan untuk memblokir situs maupun informasi yang berbau negatif, maka apa saja yang akan kamu blokir ?
Jawaban :
Situs pornografi, situs judi, situs yg mengandung unsur kebencian, fitnah, provokasi, sara dan penghinaan terhadap simbol negara juga situs penyebaran hoax.
Soal :
3. Apa yang dimaksud dengan proxy server ? dan mengapa penting diperlukan pada jaringan menurut pendapat kamu ?
Jawaban :
Sistem yang membantu user untuk mengakses jaringan internet dengan IP yg berbeda, karena dapat mengontrol penggunaan internet, sebagai penyimpanan dan kecepatan juga privacy terjaga
Soal :
4. Mikrotik memiliki fitur proxy server yang cukup bagus untuk digunakan pada jaringan local. Selain mikrotik, produk/hardware apa saja yang memiliki fungsi seperti mikrotik ?
Jawaban :
Cisco, Huawei, IndiHome, Juniper, Fortinet
Soal :
5. Sebutkan manfaat menggunakan proxy server pada jaringan !
Jawaban :
- Mengontrol Penggunaan Internet
- Sebagai penyimpanan dan kecepatan
- Privacy/keamanan terjaga
- Menghemat Bandwidth
- Meningkatkan kinerja internet
- Memblokir situs tertentu
- Akses internet lebih cepat
0 Komentar
Berkomentar dengan bijak